Aneka Umpan Ikan Untuk Mancing

Minggu, 27 November 2016

Umpan Ikan Nila Babon


Kali ini saya akan menuliskan artikel mengenai umpan ikan nila babon, memancing ikan nila babon ternyata tidak semudah memancing ikan nila biasa karena memancing nila babon relative lebih susah daripada memancing ikan nila biasa kasrena ada tehnik khusus yang anda gunakan untuk memancing ikan nila ini dan ikan nila ini tidak sembarangan di pancing. Namun anda tidak perlu khawatir tidak mendapatkan ikan nila babon ini karena teknik memancing yang saya berikan ini cukup ampuh untuk memancing ikan nila babon.

Umpan-Ikan-Nila-Babon

Umpan Ikan Nila Babon Paling Gampang

Nah memancing ikan nila babon menggunakan teknik umpan cotton bud ini sangatlah disarankan untuk anda karena tehnik ini memang di peruntuhkan untuk memancing ikan nila babon. Umpan ikan nila babon adalah menggunakan beras, dan tidak perlu menggunakan cacing seperti ikan yang lainnya karena ikan nila babon ini memanglah unik cara memancingnya. Nah oleh sebab itu saya tuliskan artikel ini buat anda yang hendak memancing ikan nila babon. Seperti yang telah anda ketahui memancing ikan pada umumnya menggunakan cacing yang di kaitkan namun cara disini berbeda.

Umpan Umpan Ikan Nila Babon Paling Ampuh

Cara memancing ikan nila babon ini sangatlah ampuh hanya menggunakan kail dan cotton bud. Umpan nila babon ini caranya potong cotton bud menjadi 2 bagian, dan potong sebanyak 6 cotton bud , kemudian tancapkan kail ke busa cotton bud dan sambungkan cotton bud satu dengan yang lain menggunakan senar pancing. Cara memancingnya yaitu dengan menggunakan beras anda siramkan beras ke satu tempat yang ada ikan nila besar dan letakkan umpan jitu ikan nila anda, setelah senar anda bergerak gerak langsung tarik senar anda karena itu tandanya kail anda telah di hisap dan masuk ke mulut ikan nila babon.

Share on Facebook
Share on Twitter
Share on Google+

Related : Umpan Ikan Nila Babon

0 komentar:

Posting Komentar